Menulis pada Prosiding Seminar Nasional PenelitianLPPM UMJ,penulis ke tiga

Harwan Ahyadi, Harwan (2023) Menulis pada Prosiding Seminar Nasional PenelitianLPPM UMJ,penulis ke tiga. Penerapan Metode REBA dan RULA dalam Mengetahui Kategori Resiko MSD Pekerja Pengukuran Mebel. pp. 1-9. ISSN E-ISSN: 2745-6080

[img] Text
19787-52277-1-SM.pdf

Download (628kB)
Official URL: http://jurnal.umj.ac.id/index.php/semnaslit

Abstract

Usaha yang mengolah bahan baku atau bahan setengah jadi yang terbuat dari kayu, rotam dan material lainnya merupakan bagian dari Industri Mebel. Salah satu industri mebel yang membuat produk meja belajar lipat anak adalah UMKM Sa2RiRi. Aktifitas pembuatan produk meja dilakukan secara manual dengan menggunakan alat bantu senderhana. Salah satu aktifitas yang dilakukan adalah proses pengukuran bahan baku. Proses pengukuran dilakukan dilantai dengan postur tubuh yang tidak ergonomic seperti; berjongkok, membungkuk, lengan berayun dan leher bertekuk. Hal ini berdampak kepada keluhan MSD yang dirasakan pekerja selama bekerja. Sehingga perlu dilakukan pengukuran kategori resiko MSD pekerja menggunakan metode REBA dan RULA. Didapatkan hasil peerhitungan pengukuran resiko kerja dengan metode RULA dan REBA dengan total skor 7 dan 11 yang berada pada level resiko 4 dengan kategori “Resiko sangat tinggi” untuk kedua metode tersebut sehingga memerlukan penyelidikan lebih lanjut dan perbaikan segera mungkin. Jika kondisi resiko MSD ini tidak diatasi segera mungkin maka akan berdampak kepada kesehatan pekerja yang dapat mempengaruhi kuantitas dan kualitas produk yang dihasilkan. Bahkan akan berdampak bagi pekerja yaitu kecacatan dibeberapa anggota tubuh karena rasa sakit yang dirasakn. Sehingga tindakan perbaikan yang dapat diberikan berupa desaian alat bantu kerja berupa meja kerja yang mempertimbangkan factor anthropometri pekerja.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: HARWAN ACHYADI ISTN
Date Deposited: 06 Feb 2024 02:46
Last Modified: 06 Feb 2024 02:46
URI: http://repository.istn.ac.id/id/eprint/8771

Actions (login required)

View Item View Item