Aktivitas Daya Hambat Minyak Atsiri dan Ekstrak Etanol Daun Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz & Pav.) Terhadap Candida albicans

Syafriana, Vilya (2018) Aktivitas Daya Hambat Minyak Atsiri dan Ekstrak Etanol Daun Sirih Merah (Piper crocatum Ruiz & Pav.) Terhadap Candida albicans. Sainstech Farma, 11 (2). pp. 1-4. ISSN p-issn: 2086 -7816

[img] Text
SFJ_VOL 11 NO. 2_OK.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://ejournal.istn.ac.id/index.php/saintechfarm...

Abstract

Piper crocatumdengan nama lokal sirih merah mengandungminyak atsiri dansenyawa aktif seperti flavonoid, tanin dan saponin yang diketahui mempunyaibeberapa bioaktivitasseperti antifungi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui daya hambat minyak atsiri dan ekstrak etanol daun sirih merah terhadap Candida albicans. Minyak atsiri diperoleh dari daunsegarsecara destilasiuap air. Ekstrak dibuat secara soxhletasi serbuk daun menggunakan pelarut etanol 96%.Aktivitas daya hambatminyak atsiri dan ekstrak etanol terhadap C. albicansdiujidengan metode difusi cakrampadamedia Sabouraud Dextrose Agar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa minyak atsiri daun sirih merah mempunyaidaya hambat terhadap pertumbuhan C.albicanspada konsentrasi 50%, 60% dan 70% dengan diameter daya hambat berturut-turut 12,17 mm,13,17 mm dan 21,17 mm. Sementara itu,ekstrak etanol memperlihatkan diameter daya hambat 7,83 mm,8,40 mm,9,00 mm,9,87 mm dan 7,87 mm pada konsentrasi 30%,40%, 50%, 60% dan 70%.

Item Type: Article
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Depositing User: VILYA SYAFRIANA ISTN
Date Deposited: 28 Sep 2021 06:31
Last Modified: 28 Sep 2021 06:31
URI: http://repository.istn.ac.id/id/eprint/2735

Actions (login required)

View Item View Item